Managing People : From Individual Process To Delegation
Seorang leader harus mengenal setiap anggota tim nya dengan baik agar mampu untuk mendayagunakan seluruh anggota tim dengan optimal. Leader juga harus tahu kepada siapa bisa mendelegasikan pekerjaan, kapan ia harus mendelegasikan pekerjaan, dan pekerjaan apa saja yang dapat didelegasikan. Semakin seorang leader mampu mendelegasikan dengan tepat, maka ia akan membangun rasa percaya diri yang tinggi terhadap anggota timnya sehingga semua orang akan berkontribusi secara positif.
Di dalam training ini peserta akan diajak untuk membangun kematangan berkonsep dan berpikir secara personal sebagai seorang leader sehingga mampu mengelola anggota timnya dengan baik dengan proses pendelegasian terarah sesuai dengan typical anggota timnya sehingga apa yang dilegasikan benar-benar mampu dimplementasikan dengan baik.
Tujuan Pelatihan
Setelah pelatihan peserta diharapkan :
- Memiliki paradigma baru tentang how to manage people.
- Memiliki kesadaran bahwa pendelegasian yang baik & benar harus dibangun melalui proses pengenalan diri dan kelompok.
- Memiliki ketrampilan menghadapi berbagai kondisi di dalam pendelegasian
- Memiliki kemampuan multi skenario pada saat menghadapi permasalahan dalam pendelagasian.
Materi Pelatihan
Head
- Definition of delegation
Causes of poor delegation
What is, and is not delegation
Background
How to offer advice without affecting ‘ownership’
Heart
- When to delegate
When not to delegate
What cannot be delegated
What should not be delegated
The differences between high and low quality delegation
Hand
- The role of delegation in developing a team
The role of delegation in increasing the effectiveness of the manager
Barrers to effective delegation
Causes of poor delegation
Checking relevan factors
Managing delegation
Briefing,reviews,coaching and supporting issues
Post-delegation activities
The manager as counselor
Checking progress
Metode Pelatihan
- Self Assessment (Pre-test and Post-test)
- Tutorial
- Group Discussion
- Role Play
- Aktivitas Permainan
- Action Plan
Durasi Pelatihan
2 hari (16 jam efektif)
Peserta Pelatihan
Supervisor, Assistant Manager, Manager
Fasilitas Pelatihan
- Trainer
- 1 orang behavioral observer
- Seminar Kit
- Peralatan permainan
- Sertifikat untuk setiap peserta
- Laporan pelatihan (individu dan kelompok)